Kamis, 01 Mei 2014

Tugas Video Matematika & IAD

Perubahan kimia merupakan yang bersifat kekal dengan menghasilkan zat baru. Perubahan kimia disebut juga reaksi kimia. Terdapat beberapa ciri-ciri perubahan kimia suatu zat, yaitu: terbentuk zat jenis baru, zat yang berubah tidak dapat kembali ke bentuk semula, diikuti oleh perubahan sifat kimia melalui reaksi kimia. Selama terjadi perubahan kimia, massa zat sebelum reaksi sama dengan massa zat sesudah reaksi.
Perubahan kimia adalah perubahan zat yang menghasilkan zat baru dengan sifat-sifat baru, disebut juga dengan reaksi kimia.  Zat yang berubah tidak dapat kembali ke keadaan semula
Video larutan kimia merupakan perubahan kimia, karena air yang sudah larut tidak bisa berubah kembali ke wujud aslinya.
Referensi :